INSA Dorong Penyediaan Jaringan Satelit Untuk Dukung Internet of Things di Pelayaran
Jakarta, innews.co.id – Penerapan teknologi di sektor maritim, khusus di atas kapal masih tergolong minim. Alasannya, karena jaringan internet yang mahal dan bandwidth yang terbatas dikarenakan kapal berada ratusan atau ribuan mil dari daratan terdekat. […]