Pantas Nainggolan: Besar Peluang Ganjar-Mahfud Menang di Jakarta
Jakarta, innews.co.id – Pasangan Ganjar Pranowo – Mahfud MD diyakini akan menang di DKI Jakarta. Pasalnya, dari semua pasangan calon, keduanya merupakan pasangan yang memiliki kapasitas dan kapabilitas sebagai nakhoda dari track records yang dimiliki. […]