Wakil Kepala Daerah Dihapus, Ini Dampak yang Bakal Dialami Kata Sekretaris Korwil III Partai Golkar Papua
Jakarta, innews.co.id – Kementerian Dalam Negeri berencana mengkaji jabatan wakil kepala daerah. Diyakini hal ini akan berdampak besar bagi pelayanan kepada masyarakat. Tugas pemimpin daerah (Gubernur/Bupati/Wali Kota) akan semakin berat. Hal tersebut ditegaskan Yance Mote, […]