
polkum
Pemuka Buddha Minta Kemenag Tegas Terhadap Rohaniwan yang Terlibat Tindak Pidana
Jakarta, innews.co.id – Keterlibatan rohaniwan Buddha dalam perkara nomor 246/Pid.B/2024/PN.Jakut, terkait dugaan memasukkan keterangan palsu dalam akta otentik, merupakan tamparan keras bagi umat Buddha. Pasalnya, seorang Bhikkhu/Bhikkhuni memiliki ratusan aturan yang sangat ketat. Karenanya, bila […]