Sengketa Pileg, Pieter Ell: Pengurangan Suara Demokrat di Dapil Kalsel I Hoaks
Jakarta, innews.co.id – Komisi Pemilihan Umum (KPU) membantah adanya pengurangan suara Partai Demokrat dan penggelembungan suara bagi Partai Amanat Nasional (PAN) daerah pemilihan Kalimantan Selatan I. “Pengurangan satu suara bagi Partai Demokrat dan penggelembungan suara […]